Anggi & Inggo

Awal bulan Oktober 2021 di tanggal 2, Catering Bandung Resep Bunda dipercaya untuk menghandle keseluruhan acara pernikahan klient kami yaitu kak Anggi dan kak Inggo. Acara pernikahan kali ini bertempat di Clove Garden Bandung. Clove Garden sering di sewakan untuk acara pernikahan. Klient kali ini memilih paket Private Party Azalea untuk 250 prosi tamu, dimana keseluruhan vendor disediakan oleh Resep Bunda Catering.
Resep Bunda Catering menawarkan banyak pilihan menu yang lezat juga variatif dan kekinian, dijamin tidak akan kalah dengan menu yang kalian biasa pesan di cafe-cafe yang hits loh! salah satu contohnya adalah menu yang dipilih kak Anggi dan kak Inggo kali ini.

Pilihan Menu Paket Wedding

Menu yang dipilih oleh klient kali ini adalah :
Buffet : sapi lada hitam, ayam kodok saus mushroom, makaroni schotel, sapo tahu, kerupuk, air mineral
stall : Sate ayam + lontong, baso malang, aglio olio
Dessert : Buah potong, aneka puding, es doger